Perancangan dan Simulasi Routing Static Berbasis IPV4 Menggunakan Router Cisco

  • Imam Marzuki Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Panca Marga

Abstract

Routing adalah proses dimana router menentukan paket tujuan ke jaringan yang dituju. Proses penentuan router berdasarkan alamat IP yang tertera dalam tabel router. Terdapat dua cara yang ada pada proses routing yaitu cara static dan cara dinamic. Pada penelitian ini hanya difokuskan pada routing secara static. Setiap tujuan yang ingin dicapai dalam router ditentukan oleh administrator, sehingga tiap router sudah diset static untuk semua tujuan. Penelitian diawali dengan membangun diagram topologi yang terdiri dari 8 jaringan. Perangkat yang dilibatkan yaitu 11 PC, 6 Switch, dan 3 Router. Kemudian akan dibahas konfigurasi secara benar terhadap perangkat-perangkat tersebut, sehingga akan saling terkoneksi satu sama lain.
Kata kunci: Routing Static, Diagram Topologi, Perangkat, Jaringan

Published
2015-05-20
How to Cite
Marzuki, I. (2015). Perancangan dan Simulasi Routing Static Berbasis IPV4 Menggunakan Router Cisco. <span Class="title-Banner">Energy - Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Teknik</span> <img Class="img-Banner" Src="https://ejournal.upm.ac.id/public/journals/5/homepageImage_en_US.png" Width="3501" Height="536" Alt="energy" Title="Energy - Jurnal Ilmiah Ilmu- Ilmu Teknik" Style="display:None;"&gt;, 5(2), 47 -52. Retrieved from https://ejournal.upm.ac.id/index.php/energy/article/view/408

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.