Analisis Laporan Keuangan Perusahaan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan, Common Size Dan Analisis Tren Untuk Menilai Kinerja Keuangan
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan dengan menggunakan tiga pendekatan yaitu analisis rasio keuangan, common size dan analisis trend yang ditinjau dari neraca dan laba rugi berdasar pada laporan keuangan tahun 2019 sampai 2021. Metode analisis yang digunakan yaitu deskriptif kuantitatif. Data dan informasi penelitian diperoleh dari karyawan. Hasil dari penelitin inimenunjukkan bahwa hasil analisis laporan keuangan perusahaan keseluruhan sejak tahun 2019 sampai 2021 ditinjau dari analisis rasio keuangan Likuiditas cukup yaitu 107.1%. Solvabilitas 175.2% yaitu baik, Profitabilitas 15.9% yaitu baik, aktivitas cukup yaitu 1.66 kali, sedangkan common size dan analisis trend dapat dikkatakan baik. Hal ini bisa dilihat dari peningkatan yang didapat perusahaan, karena mampu dalam mendayagunaakan aset dengan baik
References
Dewi, Meutia. 2017. “Analisis Rasio Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan PT. Smartfren Telecom Tbk.” Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi JENSI 1:7.
Fahmi, Irham. 2017. Analisis Kinerja Keuangan. 4th ed. Bandung: Alfabeta, Bandung.
Octavia, Nur Ilmi Erry, Sunarya, and Kokom Komariah. 2019. “Analisis Laporan Keuangan Dengan Menggunakan Metode Trend Sebagai Dasar Menilai Kondisi Perusahaan.” Journal Of Economic, Businness And Accounting 3:95–96.
Priantono, Seger, Elok Dwi Vidiyastutik, and Yuliati. 2021. “No Title.” Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi Dan Bisnis 9:57.
Putra, Ivan Gumilar Sambas, Azhar Laely Affandi, and Denok Sunarsi Purnamasari. 2021. Analisis Laporan Keuangan. Surabaya: Cipta Media Nusantara CMN.
Rizqi, Muhammad Nur, Yudiana, and Tiara Hurriyanturrohman Damayanti. 2021. “Analisis Laporan Keuangan Dengan Mengukur Kinerja Keuangan PT. Pembangunan Perumahan Tbk Periode 2015-2019.” Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan 16:11.
Suartini, Sri, and Hari Sulistiyo. 2017. Analisis Laporan Keuangan Bagi Mahasiswa Dan Praktisi. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Subramanyam. 2017. Analisis Laporan Keuangan. 11th ed. Jakarta: Salemba Empat.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R & D. edited by Alfabeta. Bandung: Alfabeta, Bandung.
Sujarweni, Wiratna. 2015. Metodologi Penelitian Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta: PUSTAKABARUPRESS.
Sujarweni, Wiratna V. 2022. Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta: PUSTAKABARUPRESS.
Susilowati, Diana, Saiful Bahri Muhammad, Elok Dwi Vidiyastutik, and Tatik Amani. 2019. “No Title.” Jurnal Ilmiah Ilmu Akuntansi, Keuangan Dan Pajak 3:87.
Thian, Alexander. 2022. Analisis Laporan Keuangan. edited by Aldila. Yogyakarta: ANDI.
Tyas, Yayuk Indah Wahyuning. 2020. “Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Elzatta Probolinggo.” Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi Dan Bisnis 8:37.