Pengaruh Disiplin Kerja, Keselamatan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Amak Firdaus Utomo Kota Probolinggo

  • Ikhbal Febrian Universitas Panca Marga
  • Khusnik Hudzafidah Universitas Panca Marga
  • Hermanto Hermanto Universitas Panca Marga
Keywords: Disiplin, Keselamatan, Kepuasan, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini dilakukan terhadap PT. Amak Firdaus Utomo Kota Probolinggo dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja, keselamatan kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Amak Firdaus Utomo Kota Probolinggo. Jenis penelitian yang digunakan yaitu jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasinya adalah karyawan PT. Amak Firdaus Utomo Kota Probolinggo sebanyak 175 karyawan dan pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling, sebanyak 44 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa disiplin kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai thitung > ttabel dan nilai signifikansi < 0,05, keselamatan kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai thitung > ttabel dan nilai signifikansi < 0,05, dan kepuasan kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan nilai thitung > ttabel dan nilai signifikansi < 0,05.

 

References

Abjan, Farlila A., Nurlaila Nurlaila, and Ruslan A Kamis. 2022. “Pengaruh Budaya Kerja, Lingkungan Kerja Dan Keselamatan Kerja Terhadap Kinerja Pada Karyawan PT PLN (Persero) UP3 Ternate.” LITERATUS 4(1). doi: 10.37010/lit.v4i1.741.
Apriani, Lara, Sri Saparahayuningsih, and Zahratul Qalbi. 2021. “Perbandingan Tingkat Kemandirian Anak Usia Dini Ditinjau Dari Wilayah Tempat Tinggal.” Pena Paud 2(2):44–52. doi: https://doi.org/10.33369/penapaud.v2i2.17311.
Aviana, Iva, Siti Saroh, Ratna Nikin, Hardati Jurusan, and Administrasi Bisnis. 2019. Pengaruh Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT Pentawira Agraha Sakti Tuban). Vol. 8.
Dwianto, Agung Surya, Pupung Purnamasari, and Tukini Tukini. 2019. “Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. JAEIL INDONESIA.” Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah) 2(2):209–23. doi: 10.36778/jesya.v2i2.74.
Eka, Priehadi Dhasa. 2020. “Analisis Pengaruh Keselamatan Kerja Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Berca Schindler Lifts Project Alfa Tower Tangerang.” JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia) 3(2):198. doi: 10.32493/jjsdm.v3i2.3938.
hasibuan, malayu. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. Ke-19. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Juniarti, Nelly, and Hamid Halin. 2018. “Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt Putera Sriwijaya Mandiri Palembang.” Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini 8(2):111–16. doi: https://doi.org/10.36982/jiegmk.v8i2.310.
Mangkunegara, Anwar. 2020. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. PT. Remaja Rosdakarya.
Mora, Zulkarnen, Icha Fandayani, and Agung Suharyanto. 2020. “Pengaruh Komitmen Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Mopoli Raya Di Kecamatan Seruway.” Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS) 3(2):487–92. doi: 10.34007/jehss.v3i2.348.
Ni Luh Sekartini. 2016. “Pengaruh Kemampuan Kerja,Disiplin Ker- Ja, Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Karyawan Administra- Si Universitas Warmadewa.” JAGADHITA:Jurnal Ekonomi & Bisnis 3(2):1–12. doi: 10.22225/jj.3.2.130.64-75.
Rase, Henry, Mansur Razak, and Baddarudin. 2021. “Pengaruh Kedisiplinan, Budaya Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Aparatur Sipil Negara Pada Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Propinsi Papua Barat.” Journal of Applied Management and Business Research (JAMBiR) 1(1):53–61.
Sausan, Nabilla Salsabil, Amrin Mulia Utama Nasution, and Hesti Sabrina. 2021. “Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Loyalitas Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Foods Manufacture.” Economics, Business and Management Science Journal 1(1):6–13. doi: 10.34007/ebmsj.v1i1.3.
Setiawan, Iwan, and Aan Khurosani. 2018. “Pengaruh Keselamatan Kerja Fisik Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.” Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen Tirtayasa 2(1):1–19. doi: 10.48181/jrbmt.v2i1.3828.
Sinambela, Lijan. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Ke-1. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Sudaryo, Yoyo, Agus Aribowo, and Nunung Ayu Sofiati. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia Dan Kompensasi Tidak Langsung Dan Kinerja Fisik. CV Andi Offset.
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sujarweni, V. 2019. Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta: PustakaBaruPress.
Sujarweni, V. 2020. Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta: PustakaBaruPress.
Suryadi, Suryadi, and Karyono Karyono. 2022. “Pengaruh Kepuasan Kerja, Disiplin Kerja Dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Keihin Indonesia.” Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah) 5(1):85–95. doi: 10.36778/jesya.v5i1.563.
Wanta, Febrizha T., Irvan Trang, and Rita N. Taroreh. 2022. “Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Inspektorat Kabupaten Minahasa Tenggara Di Masa Pandemi Covid-19.” Jurnal EMBA 10(1):113–22. doi: https://doi.org/10.35794/emba.v10i1.37572.
Published
2023-10-28
How to Cite
Febrian, I., Hudzafidah, K., & Hermanto, H. (2023). Pengaruh Disiplin Kerja, Keselamatan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Amak Firdaus Utomo Kota Probolinggo. JUMAD : Journal Management, Accounting, & Digital Business, 1(5), 681-690. https://doi.org/10.51747/jumad.v1i5.1451

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 > >>